Text
Pertolongan Pertama dan Pencegahan Cedera Olahraga
Ketika atlet sakit atau cedera selama pelatihan atau saat bertanding, pelatih harus tahu apa yang harus dilakukan. Pelatih harus siap menangani kedaruratan yang umum terjadi, baik di arena pertandingan, lapangan olahraga, kolam renang, maupun gym. Pertolongan Pertama dan Pencegahan Cedera Olahraga mengajarkan pelatih bagaimana memberikan pertolongan pertama dasar kepada atlet yang sakit dan cedera, serta upaya bagaimana mencegah terjadinya penyakit dan cedera tersebut. Topik yang dibahas mencakup:rnDaftar cedera dan penyakit yang umum terjadi pada setiap cabang olahraga Informasi penting dalam pencegahan cedera olahraga.rnContoh Rencana Tindakan Emergensi.rnLatihan Keterampilan" yang berisi penjelasan tahap demi tahap dan ringkasan visual dari keterampilan pertolongan pertama penting bagi pelatih.rnKotak "Perhatian" yang menekankan tindakan krusial yang harus dan tidak boleh dilakukan pelatih saat memberikan pertolongan pertama.rn"Bagan" yang berisi pertanyaan inti dan urutan pilihan penanganan berdasarkan jenis cedera atau penyakit"
PPPCO-001 | Tersedia | ||
PPPCO-002 | Tersedia | ||
PPPCO - 003 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain