Text
MANAJEMEN DAN KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEKEPALASEKOLAHAN
Pembangunan Pendidikan makan peristiwa y demi tahun kita menyaksikan usaha peningkatan mutu nendidikan, baik dari masyarakat maupun pemerintahrnna chiau dari sudut pandang mikro, peningkatan mutu Pendidikan sangat ditentukan oleh operasionalisasi manajemen di tingkat sekolah Peran utama yang melakukannya adalah kepala ekolah dan seluruh komunitasnya. Kepala sekolah dituntut untuk profesional dan menguasai secara baik pekerjaannya melebihi rata-rata personel lainnya, memiliki komitmen moral yang tinggi. Sebagai pemimpin. Kepala Sekolah merupakan subjek yangrnharus melakukan transformasi kemampuan melalui bimbinganrntuntunan, pemberdayaan kepada seluruh komunitas sekolah.rnBuku ini membahas seluk-beluk kepemimpinan transformasional kepala sekolah, di antaranya: (1) Manajemen dan kekepalasekolahan meliputi kepemimpinan dan manajemen: (2) Komunikasi persuasif, unsur-unsur komunikasi, dan prinsip- prinsip komunikasi persuasif; (3) Motivasi berprestasi dan kebutuhan kepala sekolah, dan (4) Kepemimpinan sekolah era teknologi dan Internasionalisasi sekolah.rnBuku ini menjadi bagian dari upaya untuk mereduksi permasalahan di dunia pengajaran. Secara selektif buku ini diperuntukkan bagi mereka yang tengah menekuni profesi guru, kepala sekolah, dosen, pengawas, birokrat pendidikan, politisi dan pengelola yayasan pendidikan. Tentu saja mahasiswa calon guru atau mereka yang berminat menjadi guru, dosen, layak membaca buku ini.rnSecara khusus buku ini diperuntukkan bagi mahasiswa yang menekuni disiplin ilmu manajemen atau administrasi pendidikan, kepemimpinan pendidikan, dan profesi kependidikan.
MKTK-001 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain