Text
Ikan Hias Air Tawar Populer
Ikan hias air tawar memang tak pernah surut dari perhatian para hoblis maupun pembudidaya. Dari sisi artifisial, tampilan warna yang elok dan cemerlang menjadi daya tarik tersendiri bagi hoblis. Sementara dari sisi bisnis, jenisnya yang beragam, kemudahan dalam pemeliharaan, serta permintaan yang tinggi (baik lokal maupun ekspor), menjadi daya tarik para pembudidaya. Untuk itu, buku Panduan Lengkap Ikan Hias Air Tawar Populer hadir guna memenuhi khasanah pengetahuan para hobiis maupun pembudidaya mengenal ikan hias air tawar. Buku ini membahas secara detail, mulai dari ragam jenis; budi daya; kualitas air; pakan; penanggulangan penyakit; analisis usaha; hingga klat untuk memasarkannya.
IHATP-002 | Tersedia | ||
IHTP-001 | Tersedia | ||
IHATP-003 | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain