Text
Manajemen Pendidikan Dalam Multi Perspektif
Buku ini menjelaskan konsep dasar yang terkandung dalam manajemen pendidikan yang diawali dengan membahas: tinjauan permasalahan sekitar pendidikan, aplikasi delapan dimensi administrasi pendidikan, kepemimpinan dalam manajemen pen didikan, strategi dan pendidikan, pengambilan keputusan dalam pendidikan, perencanaan dalam pendidikan. Selanjutnya dibahas mengenai model dalam manajemen, pengembangan SDM pendidikan, manajemen berbasis sekolah (MBS), pengawasan dan supervisi pendidikan dan terakhir penulis menguraikan mengenai layanan dalam pendidikan, komunikasi dalam pendidikan meningkatkan profesio nalisme tenaga pendidik, evaluasi dalam pendidikan dan kewirausahaan dalam pendidikan.
MPDMP-003 | 371.2 CHA m C3 | My Library (300) | Tersedia |
MPDMP-002 | 371.2 CHA m C2 | My Library (300) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain