Text
DASAR PEMAHAMAN DAN PENGEMBANGAN
KTSP yang merupakan hasil penyempurnaan dari Kurikulum 2004 (KBK) adalah kurikulum operasional yang disusun dan dilaksanakan oleh masing-masing satuan pendidikan/sekolah, yang penekanannya pada standar isi dan kompetensi. Departemen Pendidikan Nasional mengharapkan paling lambat tahun 2009/2010, semua sekolah telah melaksanakan KTSP.
Banyak hal yang telah dilakukan oleh Depdiknas untuk menyukseskan program KTSP ini, namun pada kenyataannya sampai sekarang masih banyak sekolah yang merasa sulit untuk mengimplementasikannya. Kebingungan para kepala sekolah dan juga para guru, merupakan bukti bahwa perlu dilakukan sosialisasi yang lebih intens.
Diterbitkannya buku yang mengusung judul KTSP (Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan) Dasar Pemahaman dan Pengembangan, diharapkan dapat membantu meningkatkan pemahaman para guru, kepala sekolah, termasuk pengawas sekolah, komite sekolah, dan dewan sekolah.
KTSPPP-001 | 378.199 MUS k C1 | My Library (300) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain