Text
Tafsir Maudhu'iy
afsir dirancang untuk memperkuat iman dan takwa kepada Allah SWT serta memperluas wawasan hidup beragama demi terwujudnya kesejahteraan umum. Buku ini secara umum membahas tentang esensi ajaran Islam baik yang berkenaan dengan Aqidah, Syariah maupun Akhlak serta penerapannya dalam kehidupan.
Buku ini bertujuan memberikan pengetahuan, pemahaman dan aplikasi kepada para pembaca untuk mampu memahami dan mempraktekkan kandungan ayat-ayat yang berkenaan dengan hal-hal yang bersifat universal.
TSMD-001 | 297.1226 SYO t C1 | My Library (200) | Tersedia |
TSMD-002 | 297.1226 SYO t C2 | My Library (200) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain