Text
Penyunting Bahasa Indonesia Untuk Karang-Mengarang
Menyunting naskah bahasa, khususnya untuk sebuah naskah yang harus diterbitkan atau dipublikasikan sama sekali bukanlah pekerjaan yang mudah Pekerjaan penyuntingan bahasa yang demikian itu tidak dapat dilakukan oleh setiap orang apalagi orang yang tidak sungguh memahami seluk-beluk kebahasaan. Di dalam pekerjaan penyuntingan tersirat tuntutan dimilikinya aspek keahlian. keterampilan, dan nilai rasa yang harus tinggi Tanpa penguasaan dan pemilikan atas semua itu, seorang penyunting banasa hanya akan sekadar main potong' atau 'main pangkas Jadi, seorang penyunting bahasa di dalam dunia karang-mengarang harus benar-benar menguasai peranti-peranti kebanasaan dengan segala persoalan rasa dan intuisi kebahasaan yang bertali-temali erat dengannya.
PBIKM-007 | 410 RAH p c7 | My Library (400) | Tersedia |
PBIKM-008 | 410 RAH p c8 | My Library (400) | Tersedia |
PBIKM-009 | 410 RAH p c9 | My Library (400) | Tersedia |
PBIKM-001 | 410 RAH p | My Library (400) | Tersedia |
PBIKM-004 | 410 RAH p | My Library (400) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain