Text
Kejahatan Terhadap Kepentingan Hukum Negara
Seri delik-delik khusus karya Drs. P.A.F. Lamintang, S.H. ini secara gamblang membahas kejahatan dalam Buku II KUHP, khususnya membahas kejahatan-kejahatan yang ditujukan terhadap kepentingan hukum dari negara yang terjadi dalam praktik ketatanegaraan atau disebut Kejahatan Ketatanegaraan (staatkundige misdrijven).
KTKHN-002 | 345.2 LAM k | My Library (300) | Tersedia |
KTKHN-001 | 345.2 LAM k | My Library (300) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain